Sabtu, 11 Oktober 2008

ARABIC CLUB MAN PRINGSEWU SIAPKAN SISWA MAHIR BERBAHASA ARAB

Tidak dapat dipungkiri lagi,kemampuan berbahasa asing adalah sesuatu yang harus disiapkan sejak dini.ketika datang hari ini sebuah zaman dimana tidak ada lagi batas wilayah yang memisahkan antar Negara,setiap orang bebas berkomunikasi dan berinteraksi dengan siapa saja.inilah era Globalisasi.era informasi,era kompetisi,secara hukum alam siapa yang tidak sanggup berkompetisi maka ia akan tersingkir.Kemampuan berbahasa adalah salahsatu skill yang dibutuhkan di era informasi ini.MAN Pringsewu sebagai salahsatu lembaga pendidikan menengah islam yang berkomitmen untuk menciptakan kualitas lulusan yang unggul telah melakukan pembaharuan-pembaharuan dan strategi-strategi pembelajaran dengan satu tekad MAJULAH MAN PRINGSEWU! Salahsatunya adalah membekali anak didiknya kemampuan berbahasa asing.

Arabic Club (Bi'atul 'Arabiyah) MAN Pringsewu adalah tempat siswa/siswi MAN Pringsewu mengembangkan diri dalam berbahasa arab.berbagai program dan kegiatan dilaksanakan disini,

Tidak ada komentar: